Lirik Lagu Sahabat – Rhoma Irama

Lirik Lagu Sahabat – Rhoma Irama

Mencari teman memang mudah
‘Pabila untuk teman suka
Mencari teman tidak mudah
‘Pabila untuk teman duka

Banyak teman di meja makan
Teman waktu kita jaya
Tetapi di pintu penjara
Di sana teman tiada

Mencari teman memang mudah
‘Pabila untuk teman suka
Mencari teman tidak mudah
‘Pabila untuk teman duka

Sesungguhnya nilai teman yang saling setia lebih dari saudara
Itu hanya mungkin bila di antara kita seiman seagama
Seumpama tubuh ada yang terluka
Sakitlah semuanya

Itulah teman dalam taqwa
Satu irama selamanya
Itulah teman yang setia
Dari dunia sampai surga

Bila teman untuk dunia
Itu hanya sementara
Tapi teman dunia-akhirat
Itu barulah sahabat

Itulah teman dalam taqwa
Satu irama selamanya
Itulah teman yang setia
Dari dunia sampai surga

Pa-pa-pa-pa-pa
Share lyrics on Facebook

Terkait :  Lirik Lagu KJ 3 - Kami Puji dengan Riang - Lagu Rohani
administrator

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Lirik Lagu Sahabat – Rhoma Irama yang dipublish pada July 22, 2024 di website LirikAja.net

Artikel Terkait

Leave a Comment